PROTOTYPE ALAT PROTOKOL KESEHATAN UNTUK JAGA JARAK DAN SUHU TUBUH MENGGUNAKAN THERMAL CAMERA PADA OUTDOOR AREA (HALTE BUS)

NOVITA AMBARWATI SAGALA

Informasi Dasar

83 kali
23.06.267
003.3
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Saat pandemi Covid-19 pemerintah Indonesia mengumumkan salah satu upaya untuk pencegahan penyebaran Covid-19 yaitu menjaga jarak (Physical Distancing) dan wajib menggunakan masker. Tetapi masih banyak masyarakat yang masih mengabaikan peraturan tersebut. Oleh karena itu, tujuan dari Proyek Akhir ini adalah membuat alat deteksi jarak, suhu tubuh dan masker untuk membantu agar masyarakat lebih disiplin dengan peraturan tersebut. Sistem alat ini dibuat untuk outdoor area (halte bus). Sistem ini menggunakan metodelogi face recognition untuk mendeteksi wajah objek (manusia) dan object detection untuk mendeteksi manusia dengan algoritma Deep Learning dan Machine Learning dan diaplikasikan pada computer vision, interpreter yang digunakan yaitu Thonny IDE. Deviasi rata-rata dari pengujian suhu tubuh menggunakan thermal camera dengan pengujian manual menggunakan thermometer adalah 0,211.

 

Kata Kunci: Physical Distancing, Raspberry Pi, Thermal Camera, OpenCV.

Subjek

COMPUTER-IMAGE PROCESSING
COMPUTER IMAGE,

Katalog

PROTOTYPE ALAT PROTOKOL KESEHATAN UNTUK JAGA JARAK DAN SUHU TUBUH MENGGUNAKAN THERMAL CAMERA PADA OUTDOOR AREA (HALTE BUS)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

NOVITA AMBARWATI SAGALA
Perorangan
Marlindia Ike Sari, Rini Handayani
 

Penerbit

Universitas Telkom, D3 Teknologi Komputer
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • VKI3B4 - PROYEK AKHIR

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini