IMPLEMENTASI RFID UNTUK MANAGEMENT DAN MONITORING JUMLAH NETWORK TERMINAL EQUIPMENT DI GUDANG STO TELKOM INDONESIA

Dani Abdurrahman Hamid

Informasi Dasar

87 kali
ITTJ.17180069.156
004.6
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Perkembangan teknologi informasi saat ini membawa perubahan dalam kehidupan sekarang ini. Teknologi informasi yang semakin berkembang sangat pesat salah satunya adalah Radio Frequency Indentification (RFID). Manajemen data yang cepat dan akurat serta tertata dalam suatu struktur yang jelas akan sangat mendukung kelancaran operasional atau manajemen di STO Telkom. Hal tersebut namun kurang didukung dengan adanya sistem yang memadai untuk proses pendataan barang Set Top Box dan Optical Network Terminal yang masuk maupun keluar digudang STO Telkom Indonesia masih dilakukan secara manual

Subjek

#N/A
 

Katalog

IMPLEMENTASI RFID UNTUK MANAGEMENT DAN MONITORING JUMLAH NETWORK TERMINAL EQUIPMENT DI GUDANG STO TELKOM INDONESIA
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Dani Abdurrahman Hamid
Perorangan
Hary Nugroho
 

Penerbit

Institut Teknologi Telkom Jakarta
Jakarta
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini