IMPLEMENTASI INTRUSION PREVENTION SYSTEM PADA LOCAL AREA NETWORK

Roni Reza Abdullah

Informasi Dasar

75 kali
ITTJ.15160068.302
004.6
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Menerapkan sistem keamanan dalam jaringan LAN adalah suatu keharusan agar mendapatkan kenyamanan dalam penggunaan, menggunakan snort untuk mendeteksi serangan menuju ICMP, TCP dan UDP secara real time akan dikirim menuju bot telegram yang sudah di integrasikan dengan shell-bot agar bot telegram tidak hanya berguna sebagai notifikasi dari snort tetapi bisa digunakan sebagai pemblok ip saat terdeteksi adanya serangan, meningkatkan keamanan dalam sebuah server adalah hal yang sangat penting cara yang digunakan administrator adalah mengetahui apa yang di lakukan attacker di dalam sebuah server maka dari itu menerapkan honeypot yang berguna untuk mengalihkan attacker menuju server palsu yang sudah di buat menyerupai dengan server asli akan merekam semua tindakan yang di mulai dari cara masuk hingga perubahan yang di lakukan di dalam server palsu tersebut, semua rekaman yang di lakukan honeypot dapat di lihat oleh administrator melalui terminal linux di kippo.log.

Subjek

#N/A
 

Katalog

IMPLEMENTASI INTRUSION PREVENTION SYSTEM PADA LOCAL AREA NETWORK
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Roni Reza Abdullah
Perorangan
Ade Nurhayati
 

Penerbit

Institut Teknologi Telkom Jakarta
Jakarta
2019

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini