PERENCANAAN JARINGAN TRANSMISI FIBER OPTIK CIKUPA - SEMANGGI UNTUK KONTIGENSI SKSO RING JAWA

Heru Purnomo

Informasi Dasar

78 kali
ITTJ.1020064.904
004.6
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

PT.TELKOM sebagai salah satu penyelenggara layanan jasa telekomunikasi harus benar – benar memperhatikan kapasitas, kualitas dan jangkauan layanan jasa komunikasi yang disediakan.Untuk wilayah Jawa, PT.TELKOM telah membangun suatu jaringan transmisi didaerah Jakarta. Jaringan transmisi tersebut menggunakan Sistem Komunikasi serat Optik dan dimaksudkan untuk menghubungkan link Cikupa – Semanggi. Sistem Komunikasi Serat Optik yang digunakan pada link Cikupa – Semanggi adalah sistem DWDM. Berdasarkan data yang diperoleh dari host Cikupa dan Semanggi, dilokasi tersebut tidak terdpat jaringan back up yang dapat digunakan untuk mengalihkan trafik telekomunikasi apabila pada sistem jaringan utama mengalami gangguan. Dalam Proyek Akhir ini akan ditentukan rute transmisi fiber optik yang terbaik untuk digunakan berdasarkan analisa yang dilakukan. Untuk itu perlu dilakukan perencanaan jaringan back up terhadap link transmisi serat optik pada area Cikupa – Semanggi. Perencanaan ini diharapkan dapat memberikan pemecahan masalah agar sistem ini dapat bekerja secara baik dan optimal.

Subjek

#N/A
 

Katalog

PERENCANAAN JARINGAN TRANSMISI FIBER OPTIK CIKUPA - SEMANGGI UNTUK KONTIGENSI SKSO RING JAWA
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Heru Purnomo
Perorangan
Dudi Nugroho
 

Penerbit

Institut Teknologi Telkom Jakarta
Jakarta
2005

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini