ANALISA DSLAM BERBASIS GAGABIT UNTUK APLIKASI ADSL (ASYMMETRICAL DIGITAL SUBSCRIBER LINE )

Riska

Informasi Dasar

93 kali
ITTJ.2030043.1021
004
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Pembangunan dibidang teknologi pada saat ini berkembang dengan pesat, minat masyarakat terhadap telekomunikasi semakin bertambah. Seiring dengan bertambahnya fitur-fitur yang dapat dilakukan bukan hanya mengirim sinyal suara tetapi juga mulai mengirimkan sinyal data,video, bahkan jaringan komunikasi data yang paling populer sekarang ini yaitu trafik email dan WWWW (World Wide Web ) dan layanan-layanan lain yang banyak memerlukan bandwidth lebih besar bahkan sangat besar Untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dalam penggunaan telekomunikasi yang menginginkan kapasitas transfer data yang lebih besar, Oleh karena itu muncul teknologi xDSL. yang saat ini merupakan salah satu alternatif terbaik yang cocok diterapkan untuk mempercepat akses transfer data, selain itu xDSL menggunakan kabel telepon pelanggan (subscriber) yang sudah ada (existing). Salah satu jenis xDSL adalah ADSL pada ADSL ini akan terhubung ke DSLAM. Selain menggunakan xDSL yang capat mempercepat akses transfer data juga digunakan untuk terhubungnya ke backbone yaitu menggunakan DSLAM berbasis gigabit yang dapat menghasilkan bit rate dan bandwidthnya tinggi. DSLAM ini berfungsi untuk mengkonsentrasikan trafik data dan berbagai loop xDSL yang kemudian akan di kirim ke backbone network untuk di hubungkan lagi ke jaringan lain. Pada jaringan DSLAM menggunakan sistem ring Metodologi penelitian yang digunakan dalam penyusunan proyek akhir ini yaitu studi literature dengan acuan dari buku-buku atau internet dengan materi pembahasan sebagai teori dasar. Melakukan pengambilan data, dan analisa

Subjek

#N/A
 

Katalog

ANALISA DSLAM BERBASIS GAGABIT UNTUK APLIKASI ADSL (ASYMMETRICAL DIGITAL SUBSCRIBER LINE )
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Riska
Perorangan
Yus Natali
 

Penerbit

Institut Teknologi Telkom Jakarta
Jakarta
2007

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini