ANALISIS PERBANDINGAN SIMULATOR KONFIGURASI JARINGAN EVE-NG DAN GNS3

Feri Suji Aprianto

Informasi Dasar

ITTJ.17180070.1092
004
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Dalam jaringan yang memiliki skala yang sangat besar, dynamic routing protocol seperti adalah static routing yang banyak digunakan bila dibandingkan dengan routing protocol. Emulator jaringan dapat digunakan untuk menguji desain dan konfigurasi jaringan sebelum diimplementasikan langsung ke infrastruktur yang sebenarnya. Terdapat dua Emulator jaringan open source yang banyak digunakan yaitu GNS3 dan EVE-NG. Penelitian ini dilakukan untuk membandingkan kinerja gabungan routing protocol dinamis internal dengan eksternal di kedua emulator tersebut. Router yang digunakan pada penelitian ini adalah Cisco IOU. Parameter yang digunakan untuk pengujian dalam penelitian ini Penelitian sejenis pernah dilakukan oleh Iman, dengan judul Evaluasi Kinerja yang membahas perbandingan performa Router Mikrotik dan Router Cisco pada GNS3 dan EVE-NG menggunakan Cisco IOS.

Subjek

#N/A
 

Katalog

ANALISIS PERBANDINGAN SIMULATOR KONFIGURASI JARINGAN EVE-NG DAN GNS3
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Feri Suji Aprianto
Perorangan
Nurwan Reza Fachrur Rozi
 

Penerbit

Institut Teknologi Telkom Jakarta
Jakarta
2022

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini