APLIKASI MARKETPLACE KATERING MODUL MITRA KATERING

RIZSA EL AKBAR

Informasi Dasar

38 kali
23.06.381
005.12
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Vendor katering yaitu penyedia jasa makanan dalam jumlah besar atau biasa disebut katering. Aplikasi Marketplace Katering Modul Mitra Katering yaitu aplikasi yang digunakan oleh pihak penyedia jasa katering dalam system KETRINGAN yang dapat mengelola ketersediaan dalam menyediakan makanan, kelola menu makanan, laporan keuangan, kelola deposit, serta kelola data pribadi penyedia jasa katering. Dengan adanya aplikasi Web Catering Marketplace Modul Vendor dapat mendukung vendor dalam mengelola akun mereka. Dari produk dan layanan KETRINGAN sendiri sudah menerima respon positif dari konsumen dan vendor, seperti vendor yang terdampak baik dalam menjalankan usahanya dan bisa bersaing dengan penyedia jasa katering yang memiliki modal besar dan konsumen yang terbantu dalam mencari vendor makanan. Kata kunci: Deposit, Vendor, Menu Makanan, Pesanan.

Subjek

APPLICATION SOFTWARE
SOFTWARE DESIGN,

Katalog

APLIKASI MARKETPLACE KATERING MODUL MITRA KATERING
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

RIZSA EL AKBAR
Perorangan
Robbi Hendriyanto, Ely Rosely
 

Penerbit

Universitas Telkom, D3 Sistem Informasi
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini