MONITORING DENYUT NADI DAN SUHU TUBUH MENGGUNAKAN PULSE SENSOR DAN SENSOR SUHU PADA ATLET ANGGAR KONI KOTA BANDUNG

DEWA RAMADHAN PRADANA

Informasi Dasar

88 kali
23.06.636
000
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Pentingnya menjaga kesehatan dalam kehidupan manusia mempengaruhi aktivitas harian. Detak jantung dan suhu tubuh merupakan parameter Kesehatan yang sering digunakan pada manusia. Jumlah kematian akibat penyakit jantung meningkat, kurangnya infrastruktur dan layanan Kesehatan menjadi faktor. Teknologi modern memungkinkan akses mudah terhadap informasi kesehatan, termasuk para atlet yang memantau detak jantung dan suhu tubuh. Tugas akhir ini bertujuan untuk merancang sistem monitoring terintegrasi smartphone. Sistem memantau detak jantung menggunakan pulse heart rate sensor dan suhu tubuh menggunakan DS18B20 temperature sensor. Hasil penelitian didapatkan sistem dapat digunakan sebagai telemonitoring Kesehatan dengan nilai akurasi pembacaan detak jantung pulse heart sensor dan pembacaan suhu tubuh DS18B20 temperature sensor. Penelitian ini membatasi perancangan alat dengan menggunakan mikrokontroller Nodemcu, Pulse Sensor, dan Sensor ds18b20 untuk pengukuran detak jantung dan suhu tubuh pada jari tangan kategori dewasa

Kata Kunci: detak jantung, pulse sensor, suhu tubuh, DS18B20.

Subjek

IOT
 

Katalog

MONITORING DENYUT NADI DAN SUHU TUBUH MENGGUNAKAN PULSE SENSOR DAN SENSOR SUHU PADA ATLET ANGGAR KONI KOTA BANDUNG
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

DEWA RAMADHAN PRADANA
Perorangan
Marlindia Ike Sari, Dery Rimasa
 

Penerbit

Universitas Telkom, D3 Teknologi Komputer
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini