PERANCANGAN REBRANDING BURAYOT SIMADU SEBAGAI MAKANAN KHAS KABUPATEN GARUT

ALYA ALGRISTA CAHYA

Informasi Dasar

72 kali
23.04.5234
741.6
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Garut merupakan suatu kabupaten yang terletak di provinsi Jawa Barat. Garut dikenal dengan wisata alam dan makanan tradisionalnya. Beberapa makanan khas Kabupaten Garut diantaranya yaitu dodol, dorokdok, burayot, emplod. Namun dari beberapa makanan khas Kabupaten Garut, burayot merupakan makanan yang masih jarang diketahui oleh masyarakat luar Garut. Burayot merupakan makanan tradisional asal daerah Kadungora yang memiliki rasa manis. Burayot memiliki potensi untuk dikenal masyarakat secara lebih luas. Namun, branding dari Burayot Simadu masih kurang menarik perhatian masyarakat sehingga tidak memaksimalkan potensi pasar yang ada. Perancangan rebranding Burayot Simadu diharapkan dapat meningkatkan brand awareness serta menarik konsumen sesuai dengan target pasar. Pada perancangan kali ini, digunakan metode penelitian kualitatif deskriptif yaitu observasi ke cabang utama Burayot Simadu, kuesioner dengan jumlah 100 responden, dan wawancara dengan pegawai Burayot Simadu. Perancangan Burayot Simadu akan mengikuti desain sesuai perkembangan zaman agar makanan tradisional dapat bertahan di gempuran era zaman modern agar dapat bersaing dengan kompetitor lainnya.

Kata kunci: Burayot, Modern, Tradisional, Manis.

Subjek

BRANDING
BRAND IMAGE,

Katalog

PERANCANGAN REBRANDING BURAYOT SIMADU SEBAGAI MAKANAN KHAS KABUPATEN GARUT
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ALYA ALGRISTA CAHYA
Perorangan
Ganjar Gumilar, Nisa Eka Nastiti
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini