PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA PADA STARTUP LEVEL UP DIGITAL AMOEBA SEMARANG

Informasi Dasar

148 kali
23.06.1011
000
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Sumber daya manusia (SDM) merupakan aset penting dalam suatu organisasi perusahaan yang harus dikelola dengan baik agar produktivitas perusahaan berjalan dengan lancar diperlukan pengelolaan dan pengembangan bagi sumber daya manusia. Dapat dikatakan juga, jika tidak ada sumber daya manusia dalam suatu organisasi perusahaan maka organisasi yang bersangkutan juga tidak ada.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ruang lingkup dan bagaimana mengembangkan pengelolaan sumber daya manusia pada Level Up Digital Amoeba Semarang. Penelitian yang digunakan adalah penelitian observasi dimana terlibat secara langsung dalam kegiatan pengelolaan sumber daya manusia pada startup Level Up Digital Amoeba Semarang. Dalam melaksanakan kegiatan pengelolaan sumber daya manusia memiliki proses pengambilan/pengecekan data, menganalisis data, menentukan kegiatan dan mengimplementasikan kegiatan, hal tersebut dilaksanakan untuk menentukan pengelolaan seperti apa yang akan dijalankan, adapun tools yang digunakan berbasis digital yaitu Google Form dan Typeform. Hasil penelitian bahwa pengelolaan sumber daya manusia memiliki lingkup yang luas dapat mengoptimalkan potensi karyawan, meningkatkan produktivitas, karyawan merasa dihargai oleh perusahaan, dan mendapatkan lingkungan kerja yang sehat.

Kata Kunci: SDM, pengelolaan, digital

Subjek

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
 

Katalog

PENGELOLAAN SUMBER DAYA MANUSIA PADA STARTUP LEVEL UP DIGITAL AMOEBA SEMARANG
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

 
Perorangan
Rochmawati, Anak Agung Gde Agung
 

Penerbit

Universitas Telkom, D3 Sistem Informasi Akuntansi
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • VAI3E4 - PROYEK SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini