ANALISIS PERFORMANSI FAILOVER PADA JARINGAN INTERNET KAMPUS HALIMUN DI UNIVERSITAS TELKOM JAKARTA MENGGUNAKAN GNS3 - Dalam bentuk buku karya ilmiah

WOYLA DIAS ANUGRAHENI

Informasi Dasar

166 kali
24.04.3779
004.65
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Universitas Telkom Jakarta telah menggunakan jaringan Wireless Local Area Network (WLAN) untuk menunjang proses kegiatan pembelajaran maupun aktivitas kerja di lingkungan kampus. Semakin banyak mahasiwa di Universitas Telkom Jakarta, akan semakin banyak juga pengguna yang melakukan akses internet. Sehingga, masalah yang sering muncul pada penggunaan internet yaitu koneksi yang tidak stabil, hal ini berpengaruh pada kebutuhan bandwidth. Penelitian ini menggunakan simulasi failover dan mekanisme Quality of Service (QoS). Tujuan usulan topologi failover yaitu untuk merancang serta menguji performa downlink dari failover yang terdapat pada koneksi jaringan dan mengetahui peforma Quality of Service (Qos) dalam jaringan internet (Studi Kasus: Universitas Telkom Jakarta – Kampus Halimun).
Penelitian ini menggunakan simulasi dengan software GNS3 versi 2.2.40.1. Adapun 3 skenario yang digunakan dalam penelitian ini. Skenario pertama yaitu masing-masing ISP berada dalam kondisi hidup. Skenario pertama digunakan untuk melakukan konfigurasi failover, yang dimana skenario pertama akan berkesinambungan dengan skenario kedua. Skenario kedua, ISP utama mengalami kendala loss connection. Skenario ketiga, diberikan penambahan PC win 7 untuk melakukan video streaming. Parameter Quality of Service yang digunakan dalam penelitian ini adalah throughput, packet loss, delay dan jitter.
Hasil dari pengujian skenario satu yaitu setelah terjadi failover time respon yang dibutuhkan untuk melakukan pencadangan berjalan selama 4 detik. Pengujian quality of service pada packet loss, delay, delay video streaming, jitter dan jitter streaming mendapatkan kategori yang cukup hingga memuaskan. Sedangkan, throuhgput video streaming mengalami penurunan dan kenaikan yang terjadi pada throughput diakibatkan oleh adanya kondisi jaringan yang berubah yang disebabkan oleh kongesti pada jaringan serta waktu pemulihan setelah dilakukan failover.
 

Subjek

Computer simulation
 

Katalog

ANALISIS PERFORMANSI FAILOVER PADA JARINGAN INTERNET KAMPUS HALIMUN DI UNIVERSITAS TELKOM JAKARTA MENGGUNAKAN GNS3 - Dalam bentuk buku karya ilmiah
 
xii, 52p.: il,; pdf file
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

WOYLA DIAS ANUGRAHENI
Perorangan
Budi Syihabuddin, Lia Hafiza
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Telekomunikasi - Kampus Jakarta
Bandung
2024

Koleksi

Kompetensi

  • TUI4B4 - TUGAS AKHIR

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini