PERANCANGAN PROTOTYPE APLIKASI MOBILE UNTUK KOMUNITAS PESEPEDA - Dalam bentuk buku karya ilmiah

M. CAHAYA ABRORI

Informasi Dasar

28 kali
25.04.4588
000
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Bersepeda telah menjadi bagian dari gaya hidup masyarakat, baik sebagai sarana transportasi maupun aktivitas rekreasi dan olahraga. Namun, tantangan seperti keterbatasan informasi mengenai jalur aman dan kesulitan dalam membangun koneksi dengan komunitas masih sering dihadapi. Minimnya platform yang mendukung kebutuhan ini membuat pengalaman pengguna kurang optimal. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang bertujuan untuk merancang aplikasi mobile yang menyajikan informasi rute secara akurat sekaligus membangun ekosistem komunitas pesepeda. Metode Design Thinking diterapkan melalui tahapan Empathize, Define, Ideate, Prototype, dan Test, dengan pengumpulan data melalui observasi, wawancara, serta analisis aplikasi serupa. Hasil penelitian ini berupa perancangan aplikasi dengan fitur utama navigasi jalur, pelacakan performa real-time, forum komunitas, serta sistem gamifikasi untuk meningkatkan keterlibatan pengguna. Aplikasi ini diharapkan mampu mempermudah pencarian rute yang lebih aman dan efisien, memperkuat interaksi antarpesepeda, serta meningkatkan keselamatan dan kenyamanan dalam beraktivitas. Dengan hadirnya platform ini, ekosistem bersepeda yang lebih inklusif dapat terbentuk, mendukung gaya hidup sehat, serta mendorong pertumbuhan komunitas di Indonesia.
 
Kata Kunci : Design Thinking, Mobile Apps, Komunitas, Rute, Pesepeda
 

Subjek

TUGAS AKHIR
 

Katalog

PERANCANGAN PROTOTYPE APLIKASI MOBILE UNTUK KOMUNITAS PESEPEDA - Dalam bentuk buku karya ilmiah
 
xiii, 132p.: il,; pdf file
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

M. CAHAYA ABRORI
Perorangan
Aria Ar Razi, Ananda Risya Triani
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2025

Koleksi

Kompetensi

  • FAK2HAB2 - Design Thinking
  • FAK3FHB3 - Designpreneur Project
  • FAK2CFB3 - Interface Design
  • MDH3B4 - MANAJEMEN DESAIN 3 (INTERACTIVE MEDIA)
  • FAK4CAA6 - Tugas Akhir

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini