APLIKASI AKADEMIK BERBASIS WEB (STUDI KASUS : SMP ANGKASA)

TRI ADITYO ACHMAD RIFALDI

Informasi Dasar

75 kali
14.06.2751
005.262
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Aplikasi akademik ini akan memberikan alternatif untuk menunjang suatu kegiatan pada sebuah lembaga pendidikan. SMP Angkasa merupakan salah satu contoh lembaga pendidikan yang menginginkan kegiatan sekolahnya dapat berjalan dengan lancar. Saat ini pihak sekolah harus merekap atau memeriksa satu persatu secara manual baik itu data presensi siswa maupun data nilai siswa. Sehingga dibutuhkan aplikasi alternatif yang dapat membantu pihak sekolah dalam melakukan pendataan. Aplikasi akademik berbasis web ini dilakukan dengan metode waterfall, diimplementasikan dengan framework Codeigniter, bahasa pemrograman PHP, dan database MySQL sebagai media penyimpanan data. Berdasarkan hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa aplikasi ini dapat mengelola data presensi, nilai, tugas siswa, menampilkan laporan nilai dan presensi siswa, serta menyajikan informasi kegiatan sekolah kepada siswa .

Kata Kunci: Akademik, Web, php, SMS Gateway

Subjek

WEB PROGRAMMING
 

Katalog

APLIKASI AKADEMIK BERBASIS WEB (STUDI KASUS : SMP ANGKASA)
 
ix, 92p : il ,; 29cm
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

TRI ADITYO ACHMAD RIFALDI
Perorangan
Ely Rosely, Haris Yuniarsa
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2014

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini