Aplikasi Kompresi Short Message Service Dengan Menggunakan Metoda Aritmatik Coding

Wimpy Gustaf Wiarga

Informasi Dasar

141 kali
111010298
621.382 2
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Meningkatnya penggunaan layanan Short Message Service (SMS) dengan jumlah karakter yang terbatas, sehingga pengguna tidak dapat dengan leluasa menggunakan jasa sms ini. Ini mungkin disebabkan oleh besarnya bandwitdh yang akan digunakan apabila jumlah karakter yang akan dikirimkan lebih dari 160 karakter, sehingga dapat membuat jaringan semakin padat. Oleh karena itu untuk meningkatkan jumlah karakter yang dapat digunakan saat ini, maka dilakukan teknik pengompresian Short Message Services (SMS) dengan salah satu teknik pengompresian dengan menggunakan Aritmatik coding, Huffman coding dan LZW coding.
Dalam penelitian ini akan digunakan Aritmatik coding, Huffman coding dan LZW coding, sebagai encoder dan decoder. Dan perangkat lunak java digunakan untuk membuat aplikasi pada mobile phone agar message yang didapat dari hasil pengompresian dapat dikirimkan seperti pesan singkat yang terdapat pada layanan Short Message Services (SMS), tanpa memerlukan bandwitdh yang lebih besar.
Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbandingan tingkat pengompresian antara Aritmatik coding, Huffman coding dengan LZW coding. Analisis langsung ditampilkan dengan mengimplementasikan aplikasi langsung ke mobile phone. Dan diharapkan hasil dari kompresinya mencapai 50% dari data aslinya.
Kata Kunci : SMS, LZWABSTRACT: Growing demand of Short Message Services (SMS) with limited numbers of characters, so the users don’t have flexibility to using this feature. Maybe this is the side cause if the numbers of characters more than 160 characters that make the bandwidth bigger and the traffic more crowded. Therefore, to maximize the numbers of characters that can be used the compression technique is needed by using Arithmatik coding, Huffman coding, and LZW coding.
In the research the encoder and the decoder will be deployed with Aritmatik coding, Huffman coding, and LZW coding. And the software that will be use to make this application in mobile phone to do the compression and can be send as Short Message Services is java.
The purpose of this research is to compare the ratio compression between Aritmatik coding, Huffman coding, and LZW coding. The application will implement to the mobile phone. And hopefully the result of compression will be 50% from the originals data.
Keyword: SMS, LZW

Subjek

Pengolahan Sinyal Informasi
 

Katalog

Aplikasi Kompresi Short Message Service Dengan Menggunakan Metoda Aritmatik Coding
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Wimpy Gustaf Wiarga
Perorangan
Iwan Iwut Tritoasmoro, M Ramdhani.
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2008

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini