PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI ALAT UKUR UNTUK MENETUKAN TORSI MOTOR DC (DC Motor Torsion Measurement Device Design and Implementation)

Sadar A Tarigan

Informasi Dasar

71 kali
111010354
004.6
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Penggunaan motor semakin luas pada peralatan elektronik,untuk aplikasi yang berbeda membutuhkan kekuatan motor yang berbeda pula. Pada tahap perancangan awal suatu peralatan elektronik-mekanik yang menggunakan motor sebagai alat penggerak dibutuhkan ketelitian agar peralatan tersebut dapat berjalan sesuai dengan yang diinginkan. Salah satu masalah yang sering muncul adalah apabila motor yang digunakan tidak dilengkapi dengan spesifikasi, seperti kekuatan motor tersebut (Watt),kecepatan nominal (RPMnominal),arus maksimum (Imax)dan torsi maksimumnya.
Untuk menggunakan motor sembarang yang tidak dilengkapi dengan spesifikasi seperti diatas membutuhkan serangkaian pengujian terlebih dahulu, terutama bila digunakan untuk peralatan yang memerlukan tingkat ketelitian yang tinggi,pengujian dilakukan untuk mengetahui daya input dan daya output motor tersebut yang akan disesuaikan dengan kebutuhan aplikasinya.
Besarnya torsi suatu alat merupakan perkalian antara vektor gaya yang tegak lurus dengan sumbu putar dengan jari- jari putaran. Alat ukur yang dirancang bekerja menggunakan elektromagnetik brake dan mikrokontroler sebagai pengontrol besaran-besaran yang akan diukur seperti perubahan kecepatan(RPM) dan arus (I).
Motor yang akan diukur torsinya dihubungkan dengan beban yang berasal dari kumparan (solenoid) dimana besarnya beban dapat diubah dengan mengubah besarnya arus yang masuk ke kumparan, sehingga karakteristik motor dapat ditentukan dengan melihat perubahan kecepatan putaran dan arus yang terjadi akibat pemberian beban dengan besar tertentu.
Kata Kunci : Torsi ,Magnetic Brake , MicrocontrollerABSTRACT: Electronic motors are widely used today, different applications of DC motors needs different motor power. On design phase of mechanic-electronic device that utilize DC motor, precision is crucial to make sure the device will be works. One of the common problems is if the motor used in the design is not came with data sheet or specification, such as the power (Watt), nominal rotation speed (RPMnominal), maximum current (Imax) and maximum torque.
In order to use unspecified motor in a project, test and measurements of the motor is required, especially if the motor is to be used in high precision devices. Test and measurements are required to determine input power and output power of the motor, which is will be matched to the project requirements.
Torque is a product of force vector which is perpendicular to rotational axis, and rotation radius. The measurement device designed in this final project will be using electromagnetic brake and microcontroller to control measured parameters (RPM and current changes).
Motor used in the torque measurement will be coupled with braking system that consists of solenoid so the current used in the braking process can be controlled by microcontroller unit. Motor characteristic then can be determined by monitoring RPM changes and current changes which is related to certain amount of braking force.
Keyword: Torque, Magnetic Brake, Microcontroller

Subjek

Jaringan Multimedia
 

Katalog

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI ALAT UKUR UNTUK MENETUKAN TORSI MOTOR DC (DC Motor Torsion Measurement Device Design and Implementation)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Sadar A Tarigan
Perorangan
Sony Sumaryo, M.Ary Murti
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2008

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini