RESOURCE SCHEDULING BERBASIS PROPORTIONAL FAIR PADA LTE OFDMA-MIMO ARAH DOWNLINK MENGGUNAKAN ALGORITMA GREEDY TERMODIFIKASI

Lanang Prayogo

Informasi Dasar

111118006
621.382 16
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Orthogonal Frequency Division Multiplexing (OFDM) downlink physical resource atau dapat disebut juga Physical Resource Blok (PRB) merupakan bagian penting yang harus diatur sedemikian rupa sehingga semua user dapat dilayani oleh eNodeB pada LTE. Optimasi dapat dilakukan dengan melakukan resource scheduling yang dapat mengalokasikan PRB secara tepat kepada user berdasarkan kondisi kanal. Dengan penggunaan algoritma penjadwalan yang tepat maka akan mengakibatkan meningkatnya efisiensi spektal dan user throughput sehingga dapat meningkatkan performa sistem LTE.

Skema resource scheduling menjadi sebuah hal yang penting karena digunakan untuk memillih pada time domain maupun frequency domain yang tepat, cara pendistribusian radio resources serta penentuan kondisi kanal dan mencapai standar unjuk kerja pada LTE. Pada tugas akhir ini telah dilakukan proses alokasi PRB menggunakan algoritma MGA1 dan MGA2 serta membandingkan kinerjanya menggunakan algoritma pembanding yaitu, Greedy dan Round Robin.

Dari hasil simulasi yang dilakukan, proses pengalokasian menggunakan MGA1 dan MGA2 mampu meningkatkan average user throughput yaitu sebesar 3,72 Mbps untuk MGA1 dan 3,69 untuk MGA2 serta meningkatkan spectral efficiency terhadap peningkatan jumlah user. Selain itu, fairness index yang didapat juga cukup baik jika dibandingkan terhadap algoritma Greedy, yaitu 0,9431 untuk MGA1 dan 0,9037 untuk MGA2. Sedangkan untuk time complexity yang dihasilkan oleh MGA1 dan MGA2 mengalami peningkatan yang dipengaruhi oleh jumlah user serta jumlah PRB.Kata Kunci : LTE, Physical Resource Blok (PRB), fairness, Time Complexity, Greedy.ABSTRACT: Orthogonal Frequency Division Multiplexing (OFDM) downlink physical resource or can be called Physical Resource Block (PRB) is an important part that should be scheduled so that all users can be served by the eNodeB in LTE. Optimization can be done by performing scheduling can allocate resource PRB appropriately to the user based on channel conditions. With the use of proper scheduling algorithms will result in increased spctral efficiency and user throughput so as to improve the performance of LTE systems.

Resource scheduling scheme to be an important thing because it is used to select, in the time domain and frequency domain are correct, how the distribution of resources and the determination of radio channel conditions and achieve the performance of the LTE standard. At the end of this task has been carried out using the PRB allocation process MGA2 and MGA1 algorithm and compare its performance using the comparison algorithm, Greedy and Round Robin.

From the simulation results, the process of allocating using MGA1 and MGA2 was able to increase the average user throughput is equal to 3.72 for MGA1 and 3.69 Mbps for MGA2 and improve spectral efficiency to the increasing number of users. Moreover, the fairness index obtained is also good compared to Greedy Algorithm, for MGA1 0.943 and 0.904 for MGA2. As for the time complexity generated by MGA1 and MGA2 influenced by the increased number of users as and as the number of PRB.Keyword: LTE, Physical Resource Blok (PRB), fairness, Time Complexity, Greedy.

Subjek

Transmisi Telkom
 

Katalog

RESOURCE SCHEDULING BERBASIS PROPORTIONAL FAIR PADA LTE OFDMA-MIMO ARAH DOWNLINK MENGGUNAKAN ALGORITMA GREEDY TERMODIFIKASI
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Lanang Prayogo
Perorangan
Arfianto Fahmi, Budi Syihabuddin
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2013

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini