SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNDANGAN SARINGAN MASUK STT TELKOM (USMS) DENGAN METODE TECHNIQUE FOR ORDER PREFERENCE BY SIMILARITY TO IDEAL SOLUTION (TOPSIS) STT TELKOM ADMISSION SCREENING INVITATION (USMS) DECISION SUPPORT SYSTEM USING TECHNIQUE FOR ORDER P

PRIMA SEPTANTO

Informasi Dasar

96 kali
113000108
000
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Sejak tahun 1998, STT Telkom memberlakukan dua jalur penerimaan mahasiswa baru yaitu melalui Ujian Tertulis dan USMS (Undangan Saringan Masuk STT Telkom). Pada jalur USMS, calon mahasiswa dinilai berdasarkan prestasinya selama di SLTA melalui nilai rapor, aktivitas ekstra kurikuler dan nilai SLTA berdasarkan performansi akademik populasi alumni sekolah tersebut di STT Telkom. Permasalahan dalam penentuan kelulusan USMS adalah permasalahan kriteria majemuk di mana terdapat sekumpulan alternatif (calon mahasiswa) dan sekumpulan kriteria (nilai rapor, asal SLTA, nilai kegiatan ekstra kurikuler, nilai SLTA, kuota mahasiswa, dan lainnya).
Pada Tugas Akhir ini dibangun Sistem Pendukung Keputusan USMS berbasis web dengan menggunakan metode pengambilan keputusan kriteria majemuk yaitu TOPSIS (Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution) dengan metode pembobotan Entropy. Keluaran dari sistem berupa usulan peserta yang diluluskan per program studi dan laporan yang berisi informasi untuk membantu pengambilan keputusan akhir.
Metode TOPSIS dapat digunakan dengan baik (applicable) untuk memproses perankingan pada kasus ini sedangkan metode pembobotan entropi kurang sesuai digunakan karena hasilnya indeterministik bagi pengambil keputusan. Pembobotan secara manual dapat menjadi pilihan lain yang lebih baik pada kasus ini. Penggunaan SPK USMS diharapkan dapat membantu pengambil keputusan untuk mengambil keputusan yang lebih baik lagi.Kata Kunci : SPK, USMS, Kriteria Majemuk, TOPSIS, EntropyABSTRACT: Since 1998, STT Telkom held two ways of students’ admission, which are Written Exam and STT Telkom Admission Screening Invitation (USMS). In USMS, prospect students screened by their achievement during High School through report score, extra curricular activities, and their High School Score which is based on High School’s alumni population academic achievement in STT Telkom. The problem in deciding the acceptance of prospect students through USMS is a multi criteria problem where exists a set of alternatives (prospect students) and a set of criteria (report score, High School origin, extra curricular activities score, High School score, students quota, etc.).
In this Final Project, a web based STT Telkom Admission Screening Invitation Decision Support System using multi criteria decision method which is TOPSIS (Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution) using Entropy weighting method had been developed. The system output is suggested screened participants per study program and reports that consist of useful information for supporting final decision making.
TOPSIS method is well implemented by the system (applicable) to process ranking in this case while entropy weighting method is kind of inappropriate to use because of its undetermined result for decision maker. Thus, manual weighting would be a better weighting option rather than entropy in this case. By using USMS DSS hopefully could assist decision maker for making better decision.Keyword: DSS, Admission Screening, Multi Criteria, TOPSIS, Entropy

Subjek

other
 

Katalog

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNDANGAN SARINGAN MASUK STT TELKOM (USMS) DENGAN METODE TECHNIQUE FOR ORDER PREFERENCE BY SIMILARITY TO IDEAL SOLUTION (TOPSIS) STT TELKOM ADMISSION SCREENING INVITATION (USMS) DECISION SUPPORT SYSTEM USING TECHNIQUE FOR ORDER P
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

PRIMA SEPTANTO
Perorangan
-
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2005

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini