ABSTRAKSI: Salah satu masalah dalam mengambil keputusan adalah memilih sekumpulan alternatif berdasarkan banyak atribut atau kriteria. Dimana pengambil keputusan seringkali harus memilih atau melakukan perangkingan terhadap sekumpulan alternatif yang memiliki atribut-atribut yang tidak seimbang. Memilih rumah adalah salah satu contoh kasusnya dimana setiap alternatif rumah yang ditawarkan memiliki banyak pertimbangan yang digunakan sebagai parameter dalam memilih rumah. Salah satu cara yang dapat membantu mengatasi masalah tersebut yaitu dengan Multiple Attribute Decision Making (MADM). Dengan pendekatan integrasi subjektif dan objektif, perhitungan nilai bobot untuk setiap atributnya dilakukan secara subjektif dan objektif. Dimana nilai bobot secara subjektif diperoleh berdasarkan opini yang diberikan para pakar, dan nilai bobot secara objektif diperoleh dengan menggunakan metode TOPSIS. Kemudian dilakukan perangkingan dengan menggunakan Quantifier Guided Dominance Degree (QGDD) dan Quantifier Guided non-Dominance Degree (QGNDD) sehingga dapat diperoleh usulan alternatif perumahan. Dimana pengujian dilakukan dengan nilai alpha yang berbeda-beda. Pada saat nilai alpha = 0.7 dan 0.9, prosentase usulan sistem dengan harapan user semakin menurun. Hal ini disebabkan opini yang diberikan pakar berbeda dengan harapan user. Proses penyelesaian masalah dengan menggunakan MADM dituangkan dalam suatu sistem yang disebut dengan Sistem Pendukung Keputusan.
Kata Kunci : MADM, pendekatan integrasi subjektif dan objektif, metodeABSTRACT: One of problem in decision making is selecting sets of alternatives based on many criterion or attribute. Where the decision makers oftentimes have to select or rank among the alternatives that are associated with noncommensurate attributes. Selecting a house is one of many cases where every house alternative has many consideration that are used as parameter in selecting house. One of way of which can able to solving the the problem that is with Multiple Attribute Decision Making ( MADM). With a subjective and objective integration approach, weight value to each attribute is obtained by subjective and objective. Where weight value by subjektif is obtained pursuant to experts given opinion, and weight value objectively obtained by using TOPSIS. Then rank sets of alternatives using Quantifier Guided Dominance Degree ( QGDD) and Quantifier Guided Degree non-Dominance (QGNDD) so that can be obtained housing alternative suggestion. Where examination done with value of alpha which different each other. At the value of alpha = 0.7 and 0.9, percentage of system proposal on the chance of downhill user progressively. This matter is caused by expert given opinion different from expectation of user. Process the solving of the problem of by using MADM will be poured on a system called with Decision Support System.
Keyword: MADM, A subjective and objective integration approach, TOPSIS,