Penerapan Metode Fuzzy-Analytical Hierarchy Process(FAHP)dan Simple Additive Weighting(SAW) pada Kasus Rekomendasi Pemilihan Unit Kegiatan Mahasiswa Application of Fuzzy-Analytical Hierarchy Process(FAHP) and Simple Additive Weighting (SAW) Methods for St

Ade Triastuti

Informasi Dasar

2 kali
113080034
005.1
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) merupakan tempat yang berfungsi untuk menampung bakat, minat, keahlian tertentu dari anggota yang tergabung didalamnya yaitu mahasiswa. Sebelum bergabung di UKM tertentu, harusnya mahasiswa jeli dalam memilih dan menentukan UKM mana yang harus diambi l, karena diharapkan mahasiswa benar - benar bisa mengembangkan softskill nya berdasarkan minat dan bakatnya yang nantinya akan berguna juga ketika sudah masuk ke dunia kerja.
Untuk membantu masalah pemilihan UKM yang tepat, maka akan dibangun suatu sistem pendukung keputusan yang outputnya adalah rekomendasi alternatif UKM bagi mahasiswa IT Telkom. Dalam studi kasus ini metode Fuzzy - AHP dan SAW digunakan dengan digabungkan keduanya , dari menganalisa bobot k riteria dan nilai utilitas sampai dengan memberikan hasil alternati f dengan digabungkan keduanya , sehingga didapatkan hasil yang sesuai yaitu rekomendasi alternatif UKM.
Setelah pengimplentasian didapatkan kombinasi matrik komparasi terbaik itu adalah kombinasi 2 dan 4 dengan akurasi 65 %. Kombinasi itu di implementasikan kepada mahasiswa yang akan diberikan rekomendasi UKM.Kata Kunci : UKM, Fuzzy - AHP, SAWABSTRACT: Unit Kegiatan Mahasiswa ( UKM) is a place that serves to accommodate the talents , interests , specific expertise of the members who joined in the student . Prior to joining in particular SMEs , students should be keen in choosing and determining which SMEs should be taken , because the students are expected to actually be able to develop their soft skills based on their interests and talents which will be useful also when it entered into the working world .
To help with the selection of appropriate UKM , it will build a decision support system whose output is an alternative recommendation for students UKM IT Telkom . In this case study method of Fuzzy - AHP and SAW used with both combined , analyzed the weights of the criteria to ranking the alternatives , so that the obtained results that match the alternative recommendation of UKM.
After implementing, the system get the best comparation matric combination which are 2 and 4 with the accuracy is 65 &. These combination will be implemented to the students who will be given the UKM recommendation.Keyword: UKM, Fuzzy AHP, SAW

Subjek

Rekayasa Perangkat Lunak
 

Katalog

Penerapan Metode Fuzzy-Analytical Hierarchy Process(FAHP)dan Simple Additive Weighting(SAW) pada Kasus Rekomendasi Pemilihan Unit Kegiatan Mahasiswa Application of Fuzzy-Analytical Hierarchy Process(FAHP) and Simple Additive Weighting (SAW) Methods for St
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Ade Triastuti
Perorangan
Mahmud Imrona, Eko Darwiyanto.
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2014

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini