Analisis Performansi Metode Transisi CE-CE Tunnel dan Dual Stack 6PE pada MPLS/IPv4 Core Network

Rochmawati

Informasi Dasar

82 kali
113090095
004
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAKSI: Dewasa ini perkembangan dunia Internet meningkat pesat, sehingga ketersediaan alamat IP (Internet Protocol) public semakin sedikit dan langka sehingga sebagai solusinya dilakukan migrasi ke IPv6. Namun IPv4 dan IPv6 tidak compatible untuk dihubungkan secara langsung.MPLS adalah teknologi paket labelling dan forwarding yang banyak digunakan oleh ISP dan enterprise sebagai corenetwork mereka. Agar paket IPv6 dapat dilewatkan pada jaringan MPLS tersebut maka dikembangkan suatu metode transisi jaringan IPv4 ke IPv6 melalui backbone MPLS IPv4,yaitu dengan menggunakan teknologi CE-CE Tunnel 6to4 dan GRE sertadualstack6PE. Dari hasil pengujian dan analisis diperoleh hasil bahwa MPLS/IPv4 murni masih tetap lebih baik dalam throughput, delay, jitterpacket loss, dan downtime, diikuti oleh metode 6PE, 6to4 dan GRE.
Kata Kunci : MPLS/IPv4, IPv6,CE-CE Tunnel, 6PE ,performansiABSTRACT: Nowadays the development of the Internet increases rapidly, so that the availability of the Public IP address (Internet Protocol) becomes less and rare.for resolving the problem, IPv6 were developed . However, IPv4 and IPv6 are not backward compatible. MPLS is a packet labeling and forwarding technology that are widely used by ISPs and enterprises as theircorenetworks. In order that IPv6 packets can be passed over MPLS/IPv4network, the scientist have developed various transition method such as CE-CE GRE and 6to4 tunnel also dualstack 6PE. From the testing and analysis, the results showed that pure MPLS/IPv4 still has better performance in throughput, delay, jitterpacket loss, and downtime, followed by 6PE, 6to4 and GRE tunnel methods
Keyword: MPLS/IPv4, IPv6,CE-CE Tunnel, 6PE ,performation

Subjek

Sistem Komputer dan Jaringan Komputer
 

Katalog

Analisis Performansi Metode Transisi CE-CE Tunnel dan Dual Stack 6PE pada MPLS/IPv4 Core Network
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

Rochmawati
Perorangan
Hilal Hudan Nuha, Gandeva Bayu Satrya
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2014

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini