PERENCANAAN JARINGAN TCP/IP<br /> DI PEMERINTAHAN DAERAH (PEMDA) BINJAI<br /> PLANNING NETWORK of TCP/IP<br /> in GOVERNMENT BINJAI

VRISDA KRISTIYANTI SIANIPAR

Informasi Dasar

116 kali
611030005
629.8
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

ABSTRAKSI: Pada saat sekarang ini teknologi jaringan telekomunikasi dan komputer telah
masuk hampir keseluruh segi kehidupan. semakin sulit menemukan bidang yang belum
tersentuh oleh teknologi jaringan komputer dengan semakin maraknya jaringan komputer
dan internet maka kebutuhan akan informasi yang tepat dan efisien sangat di butuhkan.
Salah satu protocol yang dapat memenuhi kebutuhan tersebut adalah
TCP/IP(TransmissionControlProtocol/InternetProtokol)merupakan kumpulan protokol
komunikasi (protocol suite) yang sekarang ini secara luas digunakan dalam komunitas
global jaringan komputer (internetworking). TCP dan IP merupakan dua protokol
terpenting dalam TCP/IP disamping protokol protokol lainnya,
Melalui Jaringan TCP/IP ini memberikan kemudahan dalam menggunakan
internet.dalam pernerapan nya dalam jaringan ini di temui banyak kendala. Untuk
mengatasi permasalahan yang ada maka di perlukan perencanaan dan analisa terlebih
dahulu.pada tulisan ini di uraikan mengenai perencanaan internetworking TCP/IP.
Berdasarkan parameter kinerja jaringan yang di gunakan, diharapkan dapat
menghasilkan perencanaan yg optimal termasuk dari segi pemberian alamat IP.antara
server ke user
Dengan data demand yang ada,survei lapangan,dan analisa serta desain
instalasi,diharapkan dapat dijadikan sebagai masukan dalam perencanaan pembangunan
jaringan TCP/IP.Kata Kunci : -ABSTRACT: Nowdays,the technology of telecommunication network and computer have
possessed almost to the entire life.more and more is hard to find the area which has not
been touched by the technology of computer network,by more and more the computer and
internet network are glow,so the necessity of this technology will become increase
One of protocol which could fulfill those needs is TCP/IP
There are communication protocol which used in global computer network
community,widely.TCP and IP are two important protocol in TCP/IP
Then another protocol.
It gives easy internet accsess Through this TCP/IP network.but on the
implemention on this network,found that there is many problems.to handle those
problems,there is a need of planning in analyzing first.this final project presents all about
TCP/IP internetworking planning
Based on network throughput parameters which use,it could provide optimal
network plan in clouding IP addressing between server and user.
With the available data demand,field survey,and analysis also installation
design.are expected can be used as the input in planning the development of TCP/IP
internetworkKeyword: -

Subjek

Otomation
 

Katalog

PERENCANAAN JARINGAN TCP/IP
DI PEMERINTAHAN DAERAH (PEMDA) BINJAI
PLANNING NETWORK of TCP/IP
in GOVERNMENT BINJAI
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

VRISDA KRISTIYANTI SIANIPAR
Perorangan
Hafidudin, Nicolas
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2006

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini