Informasi Umum

Kode

18.06.287

Klasifikasi

659.134 - Adverising by Media

Jenis

Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Subjek

Advertising In Radio

Dilihat

16 kali

Informasi Lainnya

Abstraksi

Radio sebagai salah satu media yang dipercaya untuk menjalankan kegiatan periklanan dan event memegang peran penting untuk perusahaan. Oleh karena itu pengukuran efektivitas iklan dan event perlu dilakukan. Adapun untuk mencari bagaimana efektivitas iklan dan event tersebut, penelitian ini menggunakan metode pengukuran yang dikembangkan oleh perusahaan peneliti pemasaran terkemuka AC Nielsen dengan menggunakan metode EPIC Model yaitu Emphaty, Persuasion, Impact, Communication.
Berdasarkan hasil penelitian menggunakan metode EPIC Model mengenai tanggapan responden terhadap efektivitas iklan di radio Play99ers membuktikan bahwa dimensi communication memiliki skor tertinggi yaitu 75, 81% (efektif), dimensi emphaty 73,94% (efektif), dimensi persuasion 74,75% (efektif), dimensi impact 70,75% (efektif). Sedangkan pada efektivitas event dimensi communication juga memiliki dimensi tertinggi dengan skor 78,75% (efektif), dimensi emphaty 74% (efektif), dimensi persuasion 75,58% (efektif), dan dimensi impact 75,08% (efektif).

Kata Kunci: Efektivitas Iklan, Event, EPIC Model

Koleksi & Sirkulasi

Seluruh 1 koleksi sedang dipinjam

Anda harus log in untuk mengakses flippingbook

Pengarang

Nama AGATHA INDAH FEBRIANTI
Jenis Perorangan
Penyunting SAMPURNO WIBOWO
Penerjemah

Penerbit

Nama Universitas Telkom, D3 Manajemen Pemasaran
Kota Bandung
Tahun 2018

Sirkulasi

Harga sewa IDR 0,00
Denda harian IDR 0,00
Jenis Non-Sirkulasi