20.04.4064
741.5 - Cartoons, caricatures, comics, fotonovelas, cartoon fiction, graphic novels (visual novels)
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference
Animasi
41 kali
Proses pembelajaran aksara Sunda saat ini sudah ada dalam pendidikan formal, khususnya di daerah Jawa Barat. Pada umumnya siswa mendapatkan materi pembelajaran aksara Sunda dengan metode pembelajaran yang masih konvensional, tidak menggunakan teknologi yang sudah ada. Untuk memudahkan proses pembelajaran dibutuhkan pemanfaatan teknologi yang sudah ada seperti teknologi Augmented Reality (AR). Pada aplikasi yang menggunakan teknologi AR ini ada beberapa fitur yang dapat diaplikasikan, salah satunya animasi yang memudahkan siswa dalam memahami materi cara penulisan aksara Sunda. Pembuatan animasi cara penulisan aksara Sunda menggunakan metode Pipeline yang menggunakan tiga proses pengerjaan, pra produksi, produksi, dan pasca produksi. Animasi cara penulisan aksara Sunda yang dibuat berjumlah 53 dengan rincian 23 animasi ngalagena, 10 animasi rarangken, 10 animasi angka, dan tujuh animasi swara. Seluruh animasi telah diuji fungsionalitasnya dan berjalan dengan baik, serta diuji kelayakannya menggunakan metode skala likert dan masuk kedalam kategori layak
Kata kunci: aksara sunda, augmented reality (AR), animasi, pipeline
Seluruh 1 koleksi sedang dipinjam
Nama | MUHAMMAD IHSAN RABBANI |
Jenis | Perorangan |
Penyunting | Anang Sularsa, Entik Insanudin |
Penerjemah |
Nama | Universitas Telkom |
Kota | Bandung |
Tahun | 2020 |
Harga sewa | IDR 0,00 |
Denda harian | IDR 0,00 |
Jenis | Non-Sirkulasi |