25.04.5360
000 - General Works
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference
Aplikasi
75 kali
ABSTRAK<br /> <br /> Proses ideasi merupakan tahapan penting dalam desain grafis yang menuntut<br /> kreatifitas desainer. namun, banyak desainer muda yang mengalami kesulitan saat<br /> menjalankan proses ideasi karena beberapa faktor, seperti masalah art block, stress,<br /> kelelahan mental, dan tekanan deadline yang akan berdampak terhadap kreatifitas<br /> dan inovasi desainer muda. Penelitian ini menawarkan solusi inovatif berupa<br /> perancangan prototype aplikasi berbasis AI yang dirancang untuk membantu proses<br /> ideasi secara efisien tanpa menghilangkan kreatifitas dan sentuhan personal para<br /> desainer. Melalui pendekatan design thinking yang mencangkup tahap empathize,<br /> define, ideate, prototype, dan test. Data diperoleh melalui wawancara, observasi,<br /> dan studi literatur untuk memahami kebutuhan desainer muda di Bandung. Desain<br /> aplikasi mengutamakan kemudahan penggunaan, tampilan visual yang menarik,<br /> fitur yang mendukung proses ideasi secara cepat, fleksibel, dan tetap<br /> mempertahankan sentuhan personal. Hasil dari penelitian ini berupa prototype<br /> aplikasi yang telah di uji melalui usability testing oleh calon pengguna untuk<br /> menilai efektivitasnya dalam mendukung proses ideasi.<br /> <br /> Kata Kunci: Proses ideasi, Kecerdasan Buatan (AI), Art blok, prototype aplikasi,<br /> design thinking, inovatif
Tersedia 1 dari total 1 Koleksi
Nama | M FIO FATHIN FINIAN |
Jenis | Perorangan |
Penyunting | Sri Soedewi, Arry Mustikawan |
Penerjemah |
Nama | Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual |
Kota | Bandung |
Tahun | 2025 |
Harga sewa | IDR 0,00 |
Denda harian | IDR 0,00 |
Jenis | Non-Sirkulasi |