Rancang Bangun Aplikasi Perpustakaan Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus : SMA SULA 2 KALINYAMATAN JEPARA)

BAYU IHSANUDIN

Informasi Dasar

16.06.015
005.262
Karya Ilmiah - TA (D3) - Reference

Aplikasi Berbasis Web dan SMS Broadcast untuk pengelolaan perpustakaan pada SMA Sula 2 Kalinyamatan adalah sebuah aplikasi yang digunakan untuk membantu bagian perpustakaan untuk melakukan pengelolaan data dan transaksi pada perpustakaan SMA Sula 2 Kalinyamatan. Aplikasi ini digunakan oleh petugas agar lebih mudah dalam melakukan pencatatan peminjaman dan pengembalian buku dalam memantau buku yang tersedia dan dipinjam. Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan metode Prototype. Pembangunan aplikasi ini berupa Website dan terhubung dengan SMS Broadcast. Aplikasi website dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP menggunakan Framework Codeigniter dan database MySQL. Sedangkan SMS Broadcast dibangun menggunakan Gammu. Fungsionalitas pada SMS Broadcast digunakan untuk peminjam agar dapat mendapatkan informasi dengan cepat dan akurat, seperti informasi pengembalian buku yang sudah jatuh tempo. Fungsionalitas pada web, peminjam dapat mengetahui informasi katalog online maupun letak buku pada rak perpustakaan. Aplikasi berbasis Web dan SMS Broadcast pada Perpustakaan SMA 2 Kalinyamatan menggunakan pengujian blackbox testing. Metode ini berfokus dalam bentuk Website.

Kata Kunci: Perpustakaan, PHP, MySQL, SMS Broadcast

Subjek

APPLICATION PROGRAMS
 

Katalog

Rancang Bangun Aplikasi Perpustakaan Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus : SMA SULA 2 KALINYAMATAN JEPARA)
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

BAYU IHSANUDIN
Perorangan
Dedy Rahman Wijaya, Elis Hernawati
 

Penerbit

Universitas Telkom
 
2016

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini