PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP LOYALITAS PENGGUNA BLACKBERRY DI KOTA BANDUNG TAHUN 2012

BERLIANA GRACE PRATIWI TAMPUBOLON

Informasi Dasar

77 kali
17.04.4107
C
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Perkembangan industri telekomunikasi yang semakin ketat tidak hanya menuntut perusahaan untuk mendapatkan jumlah pelanggan yang banyak, namun perusahaan juga harus dapat mempertahankan pelanggan yang sudah ada. Hal ini bertujuan untuk agar pelanggan tidak berpindah ke perusahaan pesaing khususnya dalam persaingan smartphone. Salah satu cara yang dilakukan adalah dengan melihat dari sisi pengalaman pelanggan selama menggunakan smartphone. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Experiential Marketing terhadap loyalitas pelanggan Blackberry di Kota Bandung Tahun 2012. Dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif (survey) dan tehnik pengambilan sampel non probability sampling yaitu convinience Tehnik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Berdasarkan hasil analisis tersebut dapat disimpulkan penerapan Experiential Marketing pada pelanggan Blackberry di kota Bandung termasuk dalam kategori yang sangat baik dan secara simultan Experiential Marketing diwakili oleh lima sub variabel Sense (X1), Feel (X2), Think (X3), Act (X4), dan Relate (X5) mempengaruhi loyalitas konsumen sebesar 79,7%, dan secara parsial sub variabel yang berpengaruh adalah Sense (X1), Feel (X2), Think (X4), dan Relate (X5) dengan nilai pengaruh masing-masing 27,9%, 50,3%, 8,1% dan 8,2% Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, penulis menyarankan agar perusahaan dapat memberikan sisi pengalaman yang lebih baik lagi kepada pelanggan agar dapat mempertahankan loyalitas . Kata kunci : Experiential Marketing, loyalitas

Subjek

MARKETING
 

Katalog

PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP LOYALITAS PENGGUNA BLACKBERRY DI KOTA BANDUNG TAHUN 2012
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

BERLIANA GRACE PRATIWI TAMPUBOLON
Perorangan
DAMAYANTI OCTAVIA
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2017

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini