PENGARUH TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) TERHADAP KINERJA MANAJERIAL (Studi Kasus Pada Dinas Perhubungan Kota Bandung)

RIANTY ALLISSYAH PUTRI

Informasi Dasar

21.04.826
657
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Penggunaan Total Quality Management (TQM) sebagai pengukur kinerja manajerial sudah semakin luas digunakan. Hal ini terjadi karena banyaknya kesuksesan dari pengimplementasian TQM dalam meningkatkan kinerja manajerial perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya hubungan antara TQM dengan 4 Subvariabel yang diteliti, yaitu: obsesi terhadap kualitas, pendidikan dan pelatihan, keterlibatan dan pemberdayaan pegawai dan kerjasama tim terhadap kinerja manajerial. Penelitian ini dilakukan di Dinas Perhubungan Kota Bandung. Data yang digunakan diperoleh melalui penyebaran kuesioner kepada 40 pegawai Dinas Perhubungan Kota Bandung. Model analisis data yang digunakan adalah regresi berganda. Pengujian kualitas data yang digunakan adalah validitas data dan uji reliabilitas. Uji asumsi klasik yang digunakan adalah uji normalitas, uji heteroskedasititas, dan uji multikolinearitas. Pengujian hipotesis yang digunakan adalah uji signifikan parsial (uji t), uji signifikan simultan (uji F), dan adjusted R square. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa TQM berpengaruh secara simultan terhadap kinerja manajerial. Namun hanya beberapa sub variable dalam TQM yang berpengaruh secara parsial.

Subjek

AKUNTANSI-INDONESIA
 

Katalog

PENGARUH TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) TERHADAP KINERJA MANAJERIAL (Studi Kasus Pada Dinas Perhubungan Kota Bandung)
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

RIANTY ALLISSYAH PUTRI
Perorangan
Leny Suzan
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Akuntansi
Bandung
2021

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini