PERANCANGAN STRATEGI PROMOSI ROTI GANJEL REL MASJUKI KOTA SEMARANG

GRISELDA ZULFA PERMATA ARGA

Informasi Dasar

132 kali
23.04.336
658.802
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

ABSTRAK

Setelah wabah covid – 19 melanda Indonesia dan banyak menutup aktifitas pariwisata serta aktifitas lainya. Kini aktifitas pariwisata di Indonesia kembali ramai. Tak jarang wisatawan yang berkunjung ke suatu daerah akan membeli buah tangan atau oleh – oleh khas daerah tersebut khusus nya wisatawan yang berkunjung ke kota Semarang. Ganjel Rel Masjuki merupakan roti legendaris khas kota Semarang yang pada awalnya berbahan dasar tepung singkong, namun karena teksturnya yang alot dan agak keras, kini roti Ganjel Rel telah digantikan dengan tepung terigu yang menjadikan roti ini lebih lembut. Rasa rempah khas Indonesia membuat roti ini berbeda dengan roti lainnya karena dalam pembuatan roti ini menggunakan kayu manis, kembang lawang, dan lain sebagainya. Namun dalam penjualannya mengalami penurunan dikarenakan terbatasnya media promosi yang digunakan dan bertambahnya pesaing baru yang muncul. Dalam perancangan promosi yang menggunakan media visual dengan salah satu medianya yaitu media digital agar persebaran informasi yang lebih luas. Untuk metode yang digunakan dalam pengerjaannya menggunakan metode kualitatif meliputi observasi, wawancara, studi pustaka, kuesioner, dan metode analisis data meliputi SWOT dan AOI agar pesan yang ingin disampaikan tepat pada target audiens yang dituju. Tujuan dilakukannya promosi untuk meningkatkan penjualan produk serta aktif dan kreatif dalam melakukan promosi agar tercapainya penyampaian pesan melalui visual yang tepat sesuai target audiens melalui poster media cetak maupun digital yang berisi informasi produk, diskon, hadiah pembelian produk, serta diadakannya booth di stasiun tawang dan event virtual live Instagram bersama tokoh publik untuk mengenal Ganjel Rel Masjuki.

Subjek

PROMOTION
PROMOTION-MARKETING STRATEGY,

Katalog

PERANCANGAN STRATEGI PROMOSI ROTI GANJEL REL MASJUKI KOTA SEMARANG
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

GRISELDA ZULFA PERMATA ARGA
Perorangan
Jiwa Utama dan Nina Nursetia Ningrum
 

Penerbit

Universitas Telkom,S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini