ANALISIS KUALITAS WEBSITE LAZADA INDONESIA BERDASARKAN METODE WEBQUAL 4.0 DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA

ALVINA PUJI ASTUTI

Informasi Dasar

123 kali
16.04.782
658.834 3
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Berkembangnya teknologi informasi dan komunikasi menjadikan website sebagai hal yang tidak terpisahkan dari sebuah organisasi maupun perusahaan untuk meningkatkan pelayanannya bagi pengguna atau pelanggan. Kualitas dari sebuah website tentunya harus diukur untuk mengetahui tingkat kepuasan penggunanya guna menjadi umpan balik bagi perusahaan, khusunya e-commerce yang menjadikan website sebagai media utama dalam setiap kegiatannya. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis kualitas website Lazada Indonesia dengan menggunakan metode WebQual 4.0, yang mengandung dimensi kualitas kegunaan, kualitas informasi dan kualitas layanan interaksi. Analisis regresi linier sederhana digunakan untuk menganalisis pengaruh setiap dimensi WebQual 4.0 terhadap kepuasan penggunanya dan regresi linier berganda digunakan untuk menganalisis pengaruh dimensi WebQual 4.0 terhadap kepuasan penggunanya secara simultan.

Kata kunci: Kualitas website, WebQual, kepuasan pengguna, regresi linier

Subjek

CONSUMER SATISFACTION
 

Katalog

ANALISIS KUALITAS WEBSITE LAZADA INDONESIA BERDASARKAN METODE WEBQUAL 4.0 DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEPUASAN PENGGUNA
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ALVINA PUJI ASTUTI
Perorangan
Puspita Kencana Sari
 

Penerbit

Universitas Telkom
Bandung
2016

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini