PERANCANGAN BUKU USER SURVEY KEPUASAN PENGGUNA LULUSAN UNTUK 7 FAKULTAS DI UNIVERSITAS TELKOM TAHUN 2022

ANNISA AZRIAN PERMATASARI

Informasi Dasar

116 kali
22.04.3395
741.6
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Untuk menciptakan relevansi antara dunia pendidikan dengan kebutuhan industri, Direktorat Pusat Pengembangan Karir atau Tel-U Career Telkom University melakukan penelitian terhadap kepuasan Industri pengguna lulusan melalui survei penyebaran kuesioner kepuasan. Informasi penelitian tersebut dirangkum menjadi sebuah laporan yang disebut sebagai laporan kepuasan lulusan Telkom University dalam bentuk buku. Suatu informasi pada media statis seperti buku, lebih baik dikemas dengan sebaik mungkin, hal ini dimaksudkan agar para pembaca tertarik untuk membacanya media informasi seperti buku juga perlu inovasi yaitu dalam bentuk E-book ataupun Flipbook. Buku perancangan User Survey pengguna lulusan sebaiknya dikemas dengan memadukan elemen visual 2 Dimensi yang menarik dan interaktif agar memiliki nilai daya tarik sendiri untuk target pembaca yang dituju. Dengan menggunakan metodologi desain diharapkan mampu membantu pengerjaan perancangan desain buku User Survey pengguna lulusan dalam bentuk E-book, Flipbook interaktif. Untuk perancangan desain buku User Survey pengguna lulusan disesuaikan dengan requirement desain dari mitra. Dari requirement mitra dalam pembuatan desain buku menggunakan tools canva pro dan Heyzine digunakan sebagai tools dalam pembuatan flipbook.

Kata Kunci: perancangan buku, User Survey, E-book, Flipbook, Tel – U Career

Subjek

BOOKS-GRAPHIC DESIGN
GRAPHIC DESIGN-PLANNING,

Katalog

PERANCANGAN BUKU USER SURVEY KEPUASAN PENGGUNA LULUSAN UNTUK 7 FAKULTAS DI UNIVERSITAS TELKOM TAHUN 2022
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ANNISA AZRIAN PERMATASARI
Perorangan
Yahdi Siradj, Rikman A. R.
 

Penerbit

Universitas Telkom, D4 Teknologi Rekayasa Multimedia
Bandung
2022

Koleksi

Kompetensi

  • SMH1D3 - VISUALISASI DAN ANIMASI 2D

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini