STRATEGI KONTEN MARKETING SEKOLAH KELUARGA SAMARA MELALUI MEDIA SOSIAL SCHOLE FITRAH

NEVA CHAIRUNNISA RIZKIANA

Informasi Dasar

136 kali
23.04.2883
006.701 4
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Di masa pandemi covid-19 banyak sekali perubahan pada kehidupan masyarakat karena kegiatan masyarakat dibatasi dan harus melakukan stay at home. Salah satu yang mengalami dari perubahan itu adalah pelaku bisnis, karena biasanya melakukan promosi produk secara word of mouth harus dihentikan dan berubah menjadi daring. Hal tersebut yang membuat Schole Based on Fitrah menggunakan media sosial sebagai alat marketing utama dalam mempromosikan produk-produknya. Maka dari itu, penulis sebagai tim konten kreator bertugas melakukan pengembangan strategi konten marketing pada produk program Sekolah Keluarga Samara melalui tiga media sosial Instagram, TikTok, dan Youtube Schole Fitrah. Perancangan karya akhir ini bertujuan untuk mengetahui perencanaan, pelaksanaan, dan hasil dari penerapan strategi konten marketing yang sudah diterapkan di Program Sekolah Keluarga Samara pada media sosial Schole Fitrah.

Landasan teori pada perancangan karya ini adalah komunikasi pemasaran, konten marketing, media sosial, Instagram, TikTok, dan Youtube. Metode pengumpulan data perancangan karya ini dengan kualitatif deskriptif dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil dari perancangan karya dari segi perencanaan dan pelaksanaan menghasilkan 57 konten Instagram, 2 konten Tiktok, dan 4 konten Youtube, dan hasil yang didapat adalah adanya peningkatan dari segi peserta Program Sekolah Keluarga Samara yaitu terdapat 44 peserta dan peningkatan pada insight media sosial Schole Fitrah.

 

Kata kunci: strategi konten marketing, Schole Fitrah, Sekolah Keluarga Samara

Subjek

CONTENT CREATOR
CONTENT MANAGEMENT SYSTEMS,

Katalog

STRATEGI KONTEN MARKETING SEKOLAH KELUARGA SAMARA MELALUI MEDIA SOSIAL SCHOLE FITRAH
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

NEVA CHAIRUNNISA RIZKIANA
Perorangan
Idola Perdini Putri
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Ilmu Komunikasi
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • KII2P3 - PENDISTRIBUSIAN KONTEN MEDIA
  • KII3F3 - PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini