SISTEM PENCAHAYAAN BUATAN YANG IDEAL PADA GALERI SENI GUNA MENINGKATKAN KENYAMANAN KARYA 2 DAN 3 DIMENSI

RADITYA RAIHANNAUFAL RAHARDYAN

Informasi Dasar

108 kali
23.05.177
747
Karya Ilmiah - Thesis (S2) - Reference

Penelitian berikut dilakukan dengan tujuan agar Menciptakan sistem pencahayaan buatan yang ideal untuk meningkatkan kenyamanan oleh pengunjung untuk melihat karya yang ada pada galeri idealoka. Namun hal tersebut cukup sulit dikarenakan terdapat beberapa faktor seperti jenis pencahayaan, tingkat intensitas cahaya, warna cahaya, distribusi cahaya, penempatan titik cahaya, dan arah cahaya dari jenis pencahayaan buatan untuk karya yang ada. Penelitian berikut menggunakan metode penelitian desain interior dengan pendekatan tipologi desain, dimana dalam prosesnya observasi terhadap galeri idealoka serta objek pembanding dan wawancara, lalu setelah itu dilakukan validasi menggunakan kuisioner. Diharapkan dari penelitian berikut menghasilkan sebuah rekomendasi sistem pencahayaan buatan yang ideal untuk meningkatkan kenyamanan pengunjung dalam melihat karya yang ada.

Subjek

DESAIN INTERIOR
DECORATIVE DESIGN,

Katalog

SISTEM PENCAHAYAAN BUATAN YANG IDEAL PADA GALERI SENI GUNA MENINGKATKAN KENYAMANAN KARYA 2 DAN 3 DIMENSI
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

RADITYA RAIHANNAUFAL RAHARDYAN
Perorangan
Ira Wirasari, Mohammad Isa Pramana Koesoemadinata
 

Penerbit

Universitas Telkom, S2 Desain
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • DMI2D6 - TESIS

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini