PENGARUH LEVERAGE, PROFITABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2017-2021

ANWAR SADDAD

Informasi Dasar

445 kali
23.04.6044
657
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Nilai perusahaan merupakan persepsi investor terhadap tingkat keberhasilan perusahaan yang sering dikaitkan dengan harga saham. Nilai perusahaan akan tercermin dari harga saham yang terdapat pada pasar modal. Nilai suatu perusahaan akan semakin baik apabila harga saham perusahaan tersebut semakin tinggi. Faktor yang dapat mempengaruhi nilai suatu perusahaan yaitu leverage, profitabilitas, dan ukuran perusahaan. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui pengaruh leverage, profitabilitas, dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan. Objek dari penelitian ini yaitu perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini memiliki lima periode, yaitu dari tahun 2017- 2021. Objek dari penelitian ini yaitu perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di BEI. Dengan metode purposive sampling, diperoleh 24 perusahaan yang akan menjadi sampel dalam penelitian ini. Analisis data dalam penelitian ini yaitu regresi data panel. Berdasarkan hasil penelitian, secara simultan leverage, profitabilitas, dan ukuran perusahaan berpengaruh terhadap nilai perusahaan pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di BEI tahun 2017-2021. Secara parsial, simultan leverage berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan. Sedangkan profitabilitas dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Peneliti selanjutnya disarankan untuk memperluas objek penelitian. Akademisi disarankan untuk memperluas dan mengembangkan variabel independen lainnya. Perusahaan dapat memaksimalkan penggunaan utang untuk meningkatkan kinerja perusahaan. Investor diharapkan berinvestasi pada perusahaan yang memiliki tingkat leverage yang tinggi

Subjek

ACCOUNTING
PROFITABILITY-FINANCIAL MANAGEMENT,

Katalog

PENGARUH LEVERAGE, PROFITABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2017-2021
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

ANWAR SADDAD
Perorangan
Wiwin Aminah
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Akuntansi
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini