Katalog

Reset




gunakan subjek dalam bahasa inggris untuk ketepatan hasil pencarian. gunakan karakter % untuk pencarian diperluas
No. Katalog Katalog Subjek Actions
68495 results (page 3/6850)
24.05.167
PEMODELAN PERANCANGAN MITIGASI RISIKO PADA RANTAI PASOK UMKM PERCETAKAN UNTUK MENINGKATKAN KEUNTUNGAN MENGGUNAKAN METODE HOR (HOUSE OF RISK) DAN SYSTEM DYNAMICS - Dalam bentuk buku karya ilmiah
M. RAFIF ALIYASYAH
Universitas Telkom, S2 Teknik Industri, 2024
Klasifikasi Risk Management-Mathematical Models, Financial Economics
Karya Ilmiah - Thesis (S2) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 20 file download
RISK MANAGEMENT-SIMULATION METHODS
Efek pasca pandemi COVID-19 memiliki dampak pada banyak sektor usaha termasuk UMKM seperti CV. XYZ. Usaha yang dijalankan oleh perusahaan pada sektor industri percetakan dan reproduksi media rekaman ini berkaitan..selengkapnya..
24.05.168
Peningkatan Frequency of Use berdasarkan Pengaruh Mobile App Usability, Enjoyment, dan User Experience untuk Perbaikan Aplikasi pada Layanan Ride-Hailing Nusantara Ojek - Dalam bentuk buku karya ilmiah
DEYANA PRASTIKA PUTRI
Universitas Telkom, S2 Teknik Industri, 2024
Klasifikasi Service to Users
Karya Ilmiah - Thesis (S2) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 18 file download
SERVICE QUALITY
Popularitas layanan transportasi Online seperti Grab, Gojek, dan beberapa transportasi online lainnya yang berkembang di Indonesia telah membuktikan bahwa masyarakat Indonesia sudah mulai mengadopsi layanan transportasi online sebagai bagian dari..selengkapnya..
24.05.169
PERANCANGAN PERBAIKAN UNTUK MENGATASI CACAT PRODUKSI DENGAN METODE LEAN SIX SIGMA, FMECA, DAN TRIZ PADA INDUSTRI CARTON BOX - Dalam bentuk buku karya ilmiah
YASMIN HUMAIRA RAHMAD
Universitas Telkom, S2 Teknik Industri, 2024
Klasifikasi Manufacturing, Manufactured products
Karya Ilmiah - Thesis (S2) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 21 file download
INDUSTRY MANUFACTURE
Carton box atau corrugated box adalah salah satu jenis kemasan berbahan kertas yang terdiri dari bahan berbentuk gelombang yang terbuat dari satu atau beberapa lembar kertas kraft liner dan kertas medium..selengkapnya..
24.05.170
PERANCANGAN ALAT UKUR DIGITAL PENULARAN INFEKSI NOSOKOMIAL TERHADAP KARYAWAN RUMAH SAKIT XYZ MENGGUNAKAN PENDEKATAN SAFETY CLIMATE - Dalam bentuk buku karya ilmiah
AULIA AGHNIA NURILMIANTI
Universitas Telkom, S2 Teknik Industri, 2024
Klasifikasi Technology (Applied Science)
Karya Ilmiah - Thesis (S2) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 20 file download
PERANCANGAN APLIKASI
Infeksi nosokomial atau infeksi yang dikenal sebagai infeksi yang hanya terjadi di rumah sakit, telah menjadi masalah yang krusial. Infeksi ini dapat dapat diperoleh dan ditularkan melalui pasien, tenaga kesehatan..selengkapnya..
24.05.171
MODEL SEQUENTIAL KLASIFIKASI FSN DENGAN SLOTTING ZABLS DAN VEHICLE ROUTING PROBLEM UNTUK MENURUNKAN PICKING TIME MENGGUNAKAN ALGORITMA HYBRID ANT COLONY OPTIMIZATION DAN TABU SEARCH (ACO-TS) - Dalam bentuk buku karya ilmiah
GENTA YUSUF MADHANI
Universitas Telkom, S2 Teknik Industri, 2024
Klasifikasi Algorithm-Research Methods
Karya Ilmiah - Thesis (S2) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 19 file download
SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
PT. XYZ merupakan perusahaan Fast Moving Consumer Goods (FMCG) yang bergerak di bidang makanan dan minuman yang pasarnya sudah memasuki pasar internasional. Dalam proses bisnis PT. XYZ sebagai industri FMCG..selengkapnya..
24.04.1091
PERANCANGAN PERBAIKAN PROSES BISNIS PENANGANAN GANGGUAN LAYANAN INDIHOME PADA PELANGGAN HVC (HIGH VALUE CONSUMER) DENGAN METODE BUSINESS PROCESS IMPROVEMENT (BPI) DI PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK WITEL SURABAYA SELATAN - Dalam bentuk buku karya ilmiah
INDIRA NABILA FIRSTYA IRSANTI
Universitas Telkom, S1 Teknik Industri, 2024
Klasifikasi Business enterprises- corporations
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 24 file download
BUSINESS PROCESS
PT Telekomunikasi Indonesia merupakan sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak pada bidang jasa layanan teknologi informasi dan komunikasi serta jaringan telekomunikasi di Indonesia. PT Telekomunikasi Indonesia membagi pelanggan..selengkapnya..
24.04.1092
PERANCANGAN SISTEM PEMILIHAN SUPPLIER PLUMBING MATERIAL DENGAN METODE IE MATRIKS, ANALYTICAL NETWORK PROCESS (ANP), DAN TOPSIS PADA CV ABC - Dalam bentuk buku karya ilmiah
RANIA EMYRA DERAJAT
Universitas Telkom, S1 Teknik Industri, 2024
Klasifikasi General Works
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 23 file download
SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
CV ABC adalah perusahaan yang bergerak pada bidang distributor plumbing material. Dalam melakukan usahanya, CV ABC tentu berusaha untuk memaksimalkan performa dalam menjual produk plumbing material. Terdapat backorder rate pada..selengkapnya..
24.04.1047
REPRESENTASI BETAWI DALAM FILM - Dalam bentuk buku karya ilmiah
MUHAMMAD MIHRA NURHUDAWAN
Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual, 2024
Klasifikasi Semiotics
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 18 file download
SEMIOTICS
FILM INDUSTRY,
Betawi, sebagai sebuah suku terkenal karena kekayaan budaya dan perlawanan terhadap penjajah kolonial. Keistimewaan ini mendorong sineas film Indonesia untuk fokus pada suku Betawi, menggali karakter, sejarah dalam genre film...selengkapnya..
24.04.1048
Perancangan Platform Website Untuk Musisi - Dalam bentuk buku karya ilmiah
RAIHAN ADITYO
Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual, 2024
Klasifikasi Web Design
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 20 file download
WEB DESIGN
WEBSITE,
Industri musik di Indonesia sudah mulai berkembang di era digital ini. Hal ini dapat menjadi batu loncatan bagi para musisi Indonesia yang masih merintis ataupun independen untuk mendapatkan peluang kesuksesan..selengkapnya..
24.04.1049
PENATAAN KAMERA DALAM FILM PSA ’TIDAK PIKIR PANJANG’ SEBAGAI ANALISIS MARAKNYA PENGGUNAAN APLIKASI PINJAMAN ONLINE AKIBAT PERILAKU KONSUMTIF - Dalam bentuk pengganti sidang - Rancangan Karya Akhir
MUHAMMAD SALMAN NAUFAL
Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual, 2024
Klasifikasi films. description, critical apraisal of specific films
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference (Non-Sirkulasi)
tersedia 1 koleksi
total 1 koleksi
tersedia 19 file download
FILM-CINEMATOGRAPHY
FILM,
ABSTRAK Penelitian ini berfokus pada analisis penggunaan aplikasi pinjaman online (pinjol) yang berkembang pesat di Indonesia, khususnya di kalangan generasi muda, dan bagaimana perilaku konsumtif mendorong maraknya penggunaan layanan ini. Studi..selengkapnya..