PERANCANGAN STRATEGI KREATIF BRANDING STONE GARDEN, BRAND ACTIVATION MELALUI EVENT EXPERIENCE.

NESYA ADELIA

Informasi Dasar

91 kali
23.04.4528
000
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Adanya sebuah wisata Stone Garden dengan keindahan hamparan bebatuan purba estetik yang terletak di Kabupaten Bandung menjadikan daya tarik tersendiri bagi wisatawan. Sayangnya masih belum banyak yang mengetahui keunikan wisata tersebut. Sebagai upaya membangun brand image dengan cara membentuk pesan dan visual yang sesuai dengan positioning yang dimiliki, maka dirancanglah “Perancangan Strategi Kreatif Branding Stone Garden, Brand Activation Melalui Event Experience . Peranan ini mengkomunikasikan bahwa melalui brand activation berupa adanya event experience dapat memperkuat imageStone Garden yang dimilikinya positioning sebagai “Laut Purba” yang dikemas dalam sebuah pengalaman . Dengan begitu Stone Garden akan lebih dikenal dari media online maupun offline sesuai dengan target audiensnya yaitu umur 20-25 tahun.

Kata kunci : Stone Garden , Strategi Branding , Media Branding .

Subjek

Skripsi
 

Katalog

PERANCANGAN STRATEGI KREATIF BRANDING STONE GARDEN, BRAND ACTIVATION MELALUI EVENT EXPERIENCE.
 
 
 

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

NESYA ADELIA
Perorangan
Muhammad Hidayattuloh, Sonson Nurusholih
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Desain Komunikasi Visual
Bandung
2023

Koleksi

Kompetensi

  • DCI4E6 - TUGAS AKHIR/SKRIPSI (SMSTR 7/8)

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini