STRATEGI KOMUNIKASI TELKOM CORPORATE UNIVERSITY CENTER DALAM PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PT. TELKOM INDONESIA - Dalam bentuk buku karya ilmiah

DENNIS TEGUH ANNISA

Informasi Dasar

183 kali
24.05.386
000
Karya Ilmiah - Thesis (S2) - Reference

Sumber Daya Manusia (SDM) adalah aset utama yang menentukan daya saing dan keberhasilan perusahaan, sehingga pengelolaan SDM yang tepat menjadi sangat penting. Telkom, sebagai pelopor Corporate University berkomitmen mengimplementasi program Learning, Research, and Innovation untuk menciptakan SDM unggul dan pemimpin berkualitas dengan menerapkan strategi komunikasi Penelitian ini bertujuan mengetahui strategi komunikasi yang diterapkan Telkom Corporate University Center dalam pengembangan SDM. Menggunakan metode deskriptif kualitatif, dengan mengumpulkan data melalui wawancara terstruktur. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi berperan krusial dalam pengembangan talenta SDM di PT. Telkom Indonesia, dengan fokus pada penyediaan layanan pembelajaran, riset, dan inovasi digital. Komunikasi efektif mencakup analisis kebutuhan bisnis, teknologi, dan infrastruktur, serta penyampaian program melalui media digital seperti LMS Telkom dan Diarium, dengan evaluasi terintegrasi dalam tiga tahap. Telkom Corporate University Center mengadopsi budaya kolaborasi, menerima timbal balik dari pelatihan eksternal, dan menyesuaikan program pengembangan berdasarkan model Kirkpatrick dan Phillips, menunjukkan adaptasi terhadap pandemi dan pemanfaatan teknologi inovatif.
Kata Kunci: Strategi Komunikasi, Pengembangan, Sumber Daya Manusia, Inovasi Teknologi, Manajemen
 

Subjek

COMMUNICATION STRATEGY
 

Katalog

STRATEGI KOMUNIKASI TELKOM CORPORATE UNIVERSITY CENTER DALAM PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PT. TELKOM INDONESIA - Dalam bentuk buku karya ilmiah
 
ix, 166p.: il,; pdf file
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

DENNIS TEGUH ANNISA
Perorangan
Rah Utami Nugrahani
 

Penerbit

Universitas Telkom, S2 Ilmu Komunikasi
Bandung
2024

Koleksi

Kompetensi

  • KII6F3 - AUDIT KOMUNIKASI ORGANISASI
  • KII6G3 - MANAJEMEN KOMUNIKASI PERUSAHAAN
  • KII7C6 - TESIS

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini