PERANCANGAN PERBAIKAN PROSES BISNIS SEKIANPERSEN JATIASIH DENGAN MENGGUNAKAN METODE BUSINESS PROCESS IMPROVEMENT

FAUZIA ANINDYA SYAHIRA

Informasi Dasar

155 kali
22.04.507
338.74
Karya Ilmiah - Skripsi (S1) - Reference

Sekianpersen Jatiasih merupakan usaha minuman kopi rumahan bertempat di Jatiasih. Jumlah dari pelanggan Sekianpersen Jatiasih tiap bulannya mengalami sedikitnya tiga kali peningkatan. Namun, terdapat masalah yang terjadi pada proses pemesanan hingga pengiriman, yaitu lamanya waktu proses bisnis dari awal hingga akhir. Permasalahan yang terjadi diakibatkan oleh SDM, teknologi serta fasilitas yang tidak memadai dan kurangnya memaksimalkan sumber daya yang ada. Maka diperlukan adanya perbaikan proses bisnis menggunakan metode Business Process Improvement (BPI). Proses bisnis yang diamati dalam penelitian ini yaitu proses bisnis keseluruhan pada usaha Sekianpersen Jatiasih. Dengan cara menganalisis setiap aktivitas-aktivitas dari proses yang ada, dapat ditemukannya proses atau aktivitas kritis yang kemudian dilakukannya penyederhanaan proses menggunakan streamlining tools. Dengan menggunakan metode BPI, usaha ini dapat mengetahui performansi dari usahanya dnegan menganalisa efisiensi waktu siklus prosesnya. Dari penelitian ini didapatkan jumlah waktu siklus proses bisnis existing 103,76 menit dengan efisiensi waktu siklus sebesar 55,45%. Setelah melakukan perancangan perbaikan, jumlah dari waktu siklus berubah menjadi 91,4 menit dengan efisiensi waktu sebesar 77,13%. Validasi dilakukan untuk memastikan apakah perancangan BPI dan aplikasi sesuai dan dapat dilakukan sesuai tujuan dari penelitian ini.

Subjek

BUSINESS PROCESS
 

Katalog

PERANCANGAN PERBAIKAN PROSES BISNIS SEKIANPERSEN JATIASIH DENGAN MENGGUNAKAN METODE BUSINESS PROCESS IMPROVEMENT
 
 
Indonesia

Sirkulasi

Rp. 0
Rp. 0
Tidak

Pengarang

FAUZIA ANINDYA SYAHIRA
Perorangan
Endang Chumaidiyah, Rio Aurachman
 

Penerbit

Universitas Telkom, S1 Teknik Industri
Bandung
2022

Koleksi

Kompetensi

 

Download / Flippingbook

 

Ulasan

Belum ada ulasan yang diberikan
anda harus sign-in untuk memberikan ulasan ke katalog ini